Air Sangat Penting Bagi Kehidupan Sehari Hari

ASSALAMUALAIKUM WAROHMATULLAHI. WABAROKATU

Selamat malam 
Fungsi dan peran air bagi kehidupan pokok sehari-hari . Makhluk hidup di dunia ini yang tidak dapat terpisahkan adalah: AIR 

Pengertian air
Air adalah senyawa yang penting bagi semua bentuk kehidupan yang di ketahui sampai saat ini di Bumi, tetapi tidak di planet lain.

Jenis air berdasarkan sumbernya
- Air permukaan,.
- Air terjun,.
- Air tanah,.
- Air hujan,.
- Mata air.

Manfaat air bagi manusia dalam kehidupan sehari-hari seperti:
- Untuk minum,.
- Untuk mandi,.
- Untuk cuci piring,.
- Untuk cuci pakaian,.  
  Dan lain sebagainya.

Manfaat air untuk hewan dalam kehidupan sehari-hari seperti:
- Untuk mandi,. 
- Untuk minum,.
- Untuk bernafas,.
- Untuk berenang.

Manfaat air bagi tumbuhan dalam kehidupan sehari-hari seperti:
- Untuk menyiram tumbuhan,.
- Untuk fotosintesis,.
- Untuk pengisian cairan tubuh tanaman,.
- Untuk pelarut unsur hara yang terdapat di dalam tanah. Dan lain sebagainya.


Terimakasih banyak pak ( Susanto )
Wassalamu'alaikum warohmatullahi  wabarokatu.πŸ˜ŠπŸ˜‡πŸ™πŸ»





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Minggu Yang Ceria😊

Aku Dan Masa Pubertasku

Sampah Juga Berguna Bagi Kita